Hallo sobat blogger, apakah kalian ingin menonaktifkan menu klik kanan pada blog anda? Kalau begitu anda bisa mencoba cara berikut untuk mendisable klik kanan pada blog. Simak baik - baik.
1. Login ke blogger -> tata letak -> tambah gadget -> html/javascript
2. Copy dan paste script berikut di tempat yang tersedia
<script> var message="NO RIGHT CLICK ALLOWED!";
///////////////////////////////////
function clickIE4(){if (event.button==2){alert(message);return false;}} function clickNS4(e){if (document.layers||document.getElementById&&!document.all){if (e.which==2||e.which==3){alert(message);return false;}}} if (document.layers){document.captureEvents(Event.MOUSEDOWN);document.onmousedown=clickNS4;} else if (document.all&&!document.getElementById){document.onmousedown=clickIE4;} document.oncontextmenu=new Function("alert(message);return false")</script>
Anda bisa mengganti text yang berwarna merah dengan kata - kata anda sendiri
3. Klik "Simpan"
4. Lihat blog anda dan coba klik kanan, maka akan muncul peringatan yang bertuliskan kata-kata anda tadi
Cukup sekian dulu trik hari ini. Semoga bermanfaat ^_^
Enggak Work Gan ;((
BalasHapusTerima kasih atas laporannya Danny :)) Ntar akan saya update lagi (o)
BalasHapusNGGAK BERKERJA GAN
BalasHapusOk KaK..
BalasHapusbukak aja dickeymaru.com
BalasHapusnot working nih gan...
BalasHapus