Cara Membuat Link Otomatis Terbuka Saat Disorot - Kali ini saya akan membagikan tutorial mengenai auto click script dimana hanya dengan menyorot (mengarahkan kursor) sebuah gambar/text maka kita akan di redirect ke url suatu web. Bagi anda yang tertarik silahkan simak saja tutornya di bawah ini.
AUTO CLICK SCRIPT UNTUK TEXT
<a href="http://url-anda.com/"onmouseover="window.location=this.href" target="_blank">Tulis judul url anda disini</a>
NB :
Untuk text yang berwarna merah bisa anda ganti dengan url yang anda inginkan
Untuk text yang berwarna biru bisa anda ganti dengan judul dari url anda
Contoh :
Kunjungi Blog Gudang Ilmu
AUTO CLICK SCRIPT UNTUK GAMBAR
<a href="http://url-anda.com/"onmouseover="window.location=this.href" target="_blank" title="judul link"><img alt="judul gambar" src="Tulis url gambar anda disini" /></a>
NB :
Untuk text yang berwarna merah bisa anda ganti dengan url yang anda inginkan
Untuk text yang berwarna hijau bisa anda ganti dengan url yang anda inginkan
Contoh :
Tutorial ini cocok bagi anda yang ingin memasang banner/link.
Semoga bermanfaat ^_^
makasih gan, mantep banget
BalasHapus