Cara Membuat Animasi Ketik (gif)
                Sudah lama nih saya tidak ngepost karena lagi sibuk nih bro, ok kali ini saya akan post tentang bagaimana cara membuat animasi ketik yang berformat gif (alias bergerak). Langsung saja kita mulai.




1. Anda kunjungi web ini. Itu adalah web yang akan merekam ketikan anda untuk dijadikan animasi ketik.

2. Selanjutnya anda akan melihat kolom seperti di bawah ini

Cara Membuat Animasi Ketik (gif)



















Sebelum anda mulai mengetik, anda bisa atur font, ukuran, dan kecepatan tulisan di kolom setting. Nah kolom yang atas adalah kolom untuk kalian mengetik nantinya.

3. Klik "start again" dan mulailah mengetik text yang kalian inginkan untuk dijadikan animasi.
NB : Disaat mengetik, jangan terlalu lama & jangan sampai salah ketik karena akan mempengaruhi hasil animasinya. Usahakan ngetik yang cepat & benar.

4. Kalau sudah, klik "enliven" dan nanti akan muncul hasilnya. Anda bisa menyimpannya dengan klik kanan pada gambarnya lalu pilih "simpan gambar sebagai"

Selesai, animasi ketik anda sendiri sudah jadi ^_^
Selamat mencoba

0 comments:

Posting Komentar

Hargai penulis dengan memberikan komentar yang baik dan mengklik iklan yang ada

Rules komentar :
1. No SPAM
2. No live link (link aktif)
3. Jika bertanya gunakan akun yang terdaftar
4. Komentar yang tidak pantas akan dihapus oleh admin

 
Top